Lolos 4 Besar, Kampung KB Tanjung Pauh Ikuti Penilaian Lapangan Tim BKKBN Provinsi

Payakumbuh — Tim penilai kampung keluarga berkualitas dari Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Provinsi Sumatera Barat melakukan penilaian lapangan ke Kelurahan Tanjung Pauh, Kecamatan Payakumbuh Barat, Sabtu (04/06/2022 ). Dalam kegiatan itu hadir Wali Kota Riza Falepi yang diwakili Asisten I Setdako Dafrul Pasi, Ketua TP PKK Kota Read more…

Payakumbuh Targetkan Raih Kota Layak Anak Nindya 2022

Pemerintah Kota Payakumbuh melalui Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3A-P2KB) menargetkan Predikat atau Kategori Nindya Kota Layak Anak (KLA) Tahun 2022 ini. Sebelumnya Payakumbuh telah mendapat Penghargaan Kota Layak Anak dengan Kategori Pratama sebanyak tiga kali (2013, 2017, dan tahun 2018) Kategori Madya sebanyak dua Read more…